Menyusun Cerita Praktik Baik (Best Practice) Menggunakan Metode Star (Situasi, Tantangan, Aksi, Refleksi Hasil dan Dampak) Terkait Pengalaman Mengatasi Permasalahan Siswa Dalam Pembelajaran

Lokasi SMAN 1 Purwareja Klampok, Banjarnegara Lingkup Pendidikan Sekolah Menengah Atas Tujuan yang ingin dicapai Meningkatkan kemampuan peserta didik dalam menganalisis, menerapkan dalam unjuk kerja (praktik) keterampilan gerak tolak peluru mulai dari keterampilan materi  memegang peluru, gerakan awal, gerakan menolak peluru dan gerakan akhir  dengan menerapkan model pembelajaran PBL (Problem Read more…

Pengelolaan Sampah Di SMAN 1 Purwareja Klampok

Pada tanggal 19 Februari 2023. SMAN 1 Purwareja Klampok mengadakan Kerja Sama dan Sosialisasi Manajemen Reward Pengelolaan Sampah Berbasis Aplikasi yang disenggarakan oleh TIM ADIWIYATA SMANSAPERJAKA yang bekerja sama dengan ERHANESIA dan dihadiri oleh perwakilan guru dan siswa. ERHANESIA sendiri merupakan yayasan yang konsentrasinya pada pelestarian dan menjaga kebersihan, konsepnya Read more…

Konservasi Energi SMAN 1 Purwareja Klampok

Pada hari Kamis, 16 Mei 2023. SMAN 1 Purwareja Klampok menyelenggarakan Study Pembelajaran Inovasi dan Konservasi Energi di Dieng, Batur, Banjarnegara, Jawa Tengah yang diselenggarakan oleh TIM ADIWIYATA SMANSAPERJAKA dengan Badan Geologi Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi Banjarnegara dengan pesertanya adalah perwakilan dari guru dan siswa. Bersamaan dengan itu, Read more…

Pembimbingan Intensif dari Guru saat Diskusi Kelompok

Artikel BEST PRACTICE Latar belakang pelaksanaan praktik pembelajaran ini yaitu peserta didik kesulitan dalam mengikuti materi pembelajaran, peserta didik tidak aktif dalam diskusi kelompok, peserta didik tidak fokus dalam mengikuti pembelajaran dan peserta didik lebih sering ngobrol dengan teman sebangku daripada memperhatikan guru yang sedang mengajar. Berdasarkan permasalahan-permasalahan tersebut, ditemukan Read more…

PENGGUNAAN HANDPHONE DI KALANGAN ANAK SEKOLAH

Penggunaan Handphone Di Kalangan Anak Sekolah   Telepon genggam atau Handphone adalah sebuah perangkat telekomunikasi elektronik yang mempunyai kemampuan dasar yang sama dengan telepon fixed line sehingga konvesional namun dapat dibawa keman-mana ( portable ) dan tidak perlu disambungkan dengan jaringan telepon menggunakan kabel ( nirkabel, wireless ). Perkembangan teknologi dan komunikasi Read more…

PROBLEM BASED LEARNING TO IMPROVE ENGLISH SPEAKING SKILL IN ASKING & GIVING OPINION

BAB I PENDAHULUAN Latar Belakang Masalah Ada 4 dasar skills yang harus dikuasai oleh siswa dalam belajar Bahasa Inggris. Speaking adalah salah satu skills yang harus dikuasai untuk bisa berkomunikasi menggunakan Bahasa Inggris. Speaking adalah skills untuk mengekspresikan ide, gagasan, perasaan, serta untuk berbagi informasi dan membangun hubungan sosial. Itu Read more…

KONEKSI ANTAR MATERI MODUL 3.1 PENGAMBILAN KEPUTUSAN BERBASIS NILAI-NILAI KEBAJIKAN SEBAGAI PEMIMPIN

    Perkenalkan nama saya Siti Hidayati, S.Pd., M.Si, instansi SMA N 1 Purwareja Klampok Banjarnegara Jawa Tengah. Saya adalah calon Guru penggerak Angkatan V tahun 2022. Pada kesempatan ini saya ingin berbagi informasi tentang Pengambilan Keputusan berbasis nilai-nilai kebajikan sebagai seorang pemimpin. Namun sebelum menguraikan materi pengambilan keputusan sebagai Read more…

Pembelajaran Penanganan limbah Detergen Dengan Teknik Fitoremidiasi

BAB I. Latar Belakang Masalah Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi terjadi begitu pesat sehingga menimbulkan banyak perubahan yang besar dalam berbagai aspek kehidupan manusia dengan kompleksitas yang kian meninggi. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi bukan hanya berdampak pada kemudahan akses pemenuhan kebutuhan hidup manusia, namun juga membawa dampak pergeseran tata Read more…